Kontrol led via blynk dan web server dengan arduino mega2560 + esp8266.

             Blynk merupakan sebuah platform IOT(internet of things) yang digunakan sebagai device untuk monitoring data maupun untuk mengontrol benda dari jarak jauh.

Selengkapnya mengenai aplikasi blynk bisa dibaca disini.

Setelah anda membaca artikel sebelumya, dari prinsip kerjanya hampir sama yang membedakan adalah jenis board arduino yang dipakai.

Pada percobaann kali ini kita akan menggunakan arduino mega2560 + esp8266 untuk spesifikasinya dapat dibaca disini

Sebelum masuk ke program perhatikan mode selection esp8266 seperti gambar dibawah ini :


             Jika kita akan menggunakan usb atmega dan esp8266 maka on kan switch yang tertera pada gambar lalu klik button mode.

Setelah itu kita akan mencoba mengontrol led dengan 2 cara yaitu :

A.Mengontrol led via web server caranya :

1.Upload Program Esptest : untuk connect terlebih dahulu dari esp8266 ke web server. Download

2.Upload Program Megatest : untuk mengembalikan ke arduino mega agar led dapat di control lewat web server. Download

B.Mengontrol led via blynk caranya :

1. flash esp8266 terlebih dahulu agar arduino mega wifi dapat terkoneksi juga di paltfom blynk. Download , lalu Masukkan firmware berupa file bin ke dalam software flash. Download

2. Upload Program Blynkmega wifi : untuk control led via blynk. Download

Jangan lupa masukkan library bisa di download disini

Setelah itu kalian dapat mengontrol led yang terdapat pada board arduino mega2560 + esp8266 lewat web server maupun lewat aplikasi blynk.

Selengkapnya bisa cek video di bawah ini :


 

Sekian tutorial kali ini terimakasih dan semoga bermanfaat.

 

0 Comments